Wardani, Theodora Indriati and Arif, Wibisono (2021) Keefektifan Pembelajaran Komputer Digital Marketing Model Gelder dan Briggs Berbasis Hybrid Learning. SEMINAR NASIONAL HASIL PENELITIAN (SNHP). pp. 1-17. ISSN ISBN: 978-623-6602-76-8 (In Press)
![]() |
Text
Keefektifan Pembelajaran Komputer Digital Marketing Model Gelder dan Briggs Berbasis Hybrid Learning.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (2MB) |
Abstract
Untuk penelitian tentang efektifitas pembelajaran komputerdigital marketingini digunakan model pembelajaransecara hybrid learning. Model pembelajaran yang dipilih adalah model pembelajaran Gelderdan model Briggs. Beda kedua model itu ialah pada model Gelder terdapat kegiatan pengelompokan mahasiswa dan monitoring, sedangkan pada model Briggs kegiatanmonitoring.Kegiatan pembelajaran komputer digital marketingdilaksanakan secara luring untuk kelompok model Gelder dan secara daring untuk kelompok model Briggs.Masalah yang diteliti adalah model pembelajaran manakah yang lebih efektif di antara kedua modelitu. Untuk menemukan jawaban atas masalah itu dilakukan penelitian eksperimen yang membandingkan kedua modelpembelajaran tersebut di FPMIPATIUniversitas PGRI Semarang, Jurusan Pendidikan Teknologi InformasiS1, semester 7tahun ajaran 2021-2022. Untuk penelitian digunakan dua kelompok, masing-masing jumlah mahasiswanya 11orang di kelompokyang satu pembelajaran dilakukan secara luring dengan model Gelder, sedangkan kelompokyang kedua dilakukan secara daring dengan model Briggs. Dari hasil kerja mahasiswa di kedua kelompokitu diperoleh data skor nilai yang dinyatakan dengan angka. Data yang dihitung secara statistik dengan uji t untuk menentukan perbandingan keefektifan kedua modelitu. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran komputer digital marketingyang diajarkan secara luring dengan model Gelderlebih efektif daripada model Briggsyang diajarkan secara daring dalam hybrid learning. Maka disarankan agar model Gelder digunakan untuk pembelajaran komputer digital marketingdilaksanakan secara luringini dapat menghasilkan nilai rata-rata kelas yang lebih tinggi daripada nilai rata-rata model Briggsdilaksanakan secara daring dalam hybrid learning.
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | Turnitin Report |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education |
Depositing User: | dosen upgris semarang |
Date Deposited: | 19 Apr 2023 00:23 |
Last Modified: | 19 Apr 2023 04:59 |
URI: | http://eprints.upgris.ac.id/id/eprint/1634 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |