Ngatmini, - and Fatimah, Siti and Siswanto, - and Prayogi, Icuk (2020) ASSESSMENT BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DALAM MATA KULIAH MENULIS BUKU TEKS SMP POGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA UNIVERSITAS PGRI SEMARANG. In: SEMINAR NASIONAL HASIL PENELITIAN (SNHP) LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS PGRI SEMARANG.
Text (ASSESSMENTBAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DALAM MATA KULIAH MENULIS BUKU TEKS SMP POGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA UNIVERSITAS PGRI SEMARANG)
882 - Published Version Download (3kB) |
Abstract
Bahan ajar merupakan komponen yang penting dalam suatu proses pembelajaran. Beberapa kriteria yang digunakan untuk menyusun bahan ajar yang berkualitas baik yaitu (a) kelayakan isi, (b) kebahasaan, (c) penyajian materi dan, (d) grafika. Namun, bahan ajar yang disusun oleh para mahasiswa belum memenuhi standard tersebut. Dengan demikian, dilakukan assessmentterhadap bahan ajar yang disusun dan dikembangkan oleh mahasiswa dengan metode deskriptif kualitatif. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, ditemukan ketidaktepatan isi dengan tujuan yang ingin dicapai, ketidaksesuaian aspek kebahasaan yang digunakan dengan kaidah yang berlaku, sajian materi yang tidak relevan,dan grafika yang cenderung tidak proporsional. Dengan demikian, perlu dilakukan perbaikan terkait (a) isi, (b) kebahasaan, (c) penyajian materi dan, (d) grafika oleh mahasiswa dalam menyusun dan mengembangkan bahan ajar berikutnya.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | L Education > LG Individual institutions (Asia. Africa) |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia |
Depositing User: | dosen upgris semarang |
Date Deposited: | 08 Apr 2023 14:43 |
Last Modified: | 08 Apr 2023 14:43 |
URI: | http://eprints.upgris.ac.id/id/eprint/1228 |
Actions (login required)
View Item |