PERSEPSI GURU GUGUS WIJAYA KUSUMA UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN PEDURUNGAN TERHADAP PERLINDUNGAN PROFESI GURU

Budoyo, Sapto and Haryono, - and Timur, Wahyu (2017) PERSEPSI GURU GUGUS WIJAYA KUSUMA UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN PEDURUNGAN TERHADAP PERLINDUNGAN PROFESI GURU. -.

[img]
Preview
Text
laporan Penelitian.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Kegiatan Penelitian dengan judul Persepsi Guru Gugus Wijaya Kusuma UPTD Pendidikan Kecamatan Pedurungan Terhadap Perlindungan Profesi Guru Gugus Wijaya Kusuma Pedurungan dilatarbelakangi oleh oleh kenyataan bahwa Guru Gugus Wijaya Kusuma UPTD Pendidikan Kecamatan Pedurungan Terhadap Perlindungan Profesi Guru Gugus Wijaya Kusuma Pedurungan banyak yang belum terhadap perlindungan hukum profesi. Maka hal ini perlu adanya peningkatan kompetensi bagi guru dalam melaksanakan perlindungan guru yang mengikuti Kode etik profesi yang telah di sahkan dalam Kongres PGRI ke XXI Tahun 2013. Kode etik sebagai peraturan organisasi guru di Indonesia perlu meningkatkan peran optimal pengaruh ideologi profesi guru yang banyak terjadi pada siswa di sekolah. kesimpulan Penelitian ini : (1) beberapa guru mengakui adanya konsep kekerasan yang secara tidak langsung menyebar di lingkungan sekolah, karena kurangnya pengetahuan perlindungan hukum bagi guru dan tidak mengetahuinya kode etik profesi, (2) unit-unit kajian di organisasi guru berkembang baik namun tidak ada jaminan adanya kekebalan dari perilaku kekerasan karena perlindungan hukum profesi guru masih kurang. Saran untuk meningkatkan manajemen perlindungan hukum dalam penanggulangan profesi guru sebagai tenaga professional pendidik, pendidikan perlindungan hukum bagi anggota guru professional dalam mendidik yang sesuai dengan kode etik profesi. Kata Kunci: perlindungan hukum, tenaga professional, kode etik

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: Ika Lutfi Aulianti
Date Deposited: 25 Jan 2018 03:19
Last Modified: 25 Jan 2018 03:19
URI: http://eprints.upgris.ac.id/id/eprint/216

Actions (login required)

View Item View Item