Pengembangan Suplemen Bahan Ajar Seni Budaya Dan Prakarya Tema 5 Pada Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar

Cahyadi, Fajar (2022) Pengembangan Suplemen Bahan Ajar Seni Budaya Dan Prakarya Tema 5 Pada Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4 (5). ISSN 2685-936X

[img] Text
Fajar_S5-05_Jurnal Pendidikan dan Konseling_Pengembangan Suplemen.pdf

Download (516kB)
[img] Text
TurnitinS_Fajar_S5-05_Jurnal Pendidikan dan Konseling_Pengembangan Suplemen.pdf

Download (2MB)

Abstract

Latar belakang yang mendorong penelitian ini adalah kurangnya sumber referensi bagi guru dalam mengembangkan kemampuan motorik (kreatifitas) siswa, sehingga belum mampu memberikan kesempatan menggali kemampuan siswa untuk menyampaikan atau mencari berbagai ragam seni, dan budaya yang ada. Diharapkan dengan pengembangan suplemen bahan ajar seni budaya dan prakarya tema 5 pada siswa kelas 1 sekolah dasar ini mampu memberikan jawaban dari rumusan masalah: 1) Bagaimanakah langkah pengembangan suplemen bahan ajar seni budaya tema 5 kelas 1 untuk mendampingi proses pembelajaran? 2) Bagaimanakah kualitas pengembangan suplemen bahan ajar seni budaya dan prakarya tema 5 kelas 1?. Penelitian ini dilaksanakan menggunakan jenis Research and Development. Yang dilaksanakan di SDN Gayamsari 02 Kota Semarang, SDN Kalibanteng Kidul 01 Kota Semarang, SDN Ngemplak Simongan 01 Kota Semarang. Subjek penelitian ini adalah ke-4 (empat) guru dari tiga Sekolah Dasar di Kota Semarang. Hasil uji coba lapangan awal yang telah dilakukan pada penilaian oleh guru didapatkan presentase rata-rata 90% dengan kategori “Sangat Baik”.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: dosen upgris semarang
Date Deposited: 14 Apr 2023 02:38
Last Modified: 14 Apr 2023 02:38
URI: http://eprints.upgris.ac.id/id/eprint/1513

Actions (login required)

View Item View Item